20 Agustus 2012

Cara Mengetahui Blogger Satu Daerah

Ingin mengetahui blogger yang satu daerah atau satu kota denganmu? Kan barangkali aja tetangga depan rumah juga salah satu blogger. Jadi bisa kerjasama dalam bentuk arisan ngeklik iklan. Hahaha just kidding :D. Oke begini nih caranya...

Copas saja link-link berikut ke adress bar.

Untuk Blogger seluruh Indonesia :
http://www.blogger.com/profile-find.g?t=l&loc0=ID
(kalo mau nyari blogger dari Inggris, ganti aja kata 'ID' dengan 'UK') tanpa tanda kutip.

Untuk Blogger dalam satu provinsi :
http://www.blogger.com/profile-find.g?t=l&loc0=ID&loc1=Jawa+Barat
(jika ingin mencari di provinsi Jawa Timur, maka ganti  kata 'Jawa+Barat' dengan 'Jawa+Timur') tanpa tanda kutip.

Untuk Blogger dalam satu kota/kabupaten :
http://www.blogger.com/profile-find.g?t=l&loc0=ID&loc1=Jawa+Timur&loc2=Situbondo
(Ganti kata 'Situbondo' dengan kata 'Situbondo' jika ingin mencari blogger kota Situbondo) tanpa tanda kutip.

Blog akan berada pada posisi teratas apabila blog Anda adalah blog yang terakhir diupdate.

Tidak ada komentar: